Detik-Detik Pencurian Sepeda Motor Terekam CCTV di Kota Baru, Nabire
Pelaku dengan cermat mengamati sekitar sebelum mengangkat ban depan motor yang sedang dalam keadaan kunci stang yang kemudian motor tersebut ditarik olehnya hingga keluar pagar.
Tanpa menunggu lama, motor tersebut kemudian dibawa kabur.
Pemilik kendaraan meminta bantuan masyarakat apabila melihat ciri-ciri motor tersebut untuk segera melaporkannya kepada kepolisian Nabire.