Penemuan Mayat di Jembatan Waharia Nabire, Diduga Kecelakaan Tunggal
Penemuan mayat wanita di Jembatan Waharia Nabire, diduga korban kecelakaan tunggal pada Jumat, (27/12/2024). |
Jenazah tersebut diduga kuat merupakan korban kecelakaan tunggal. Polisi yang tiba di lokasi langsung mengevakuasi tubuh korban dengan bantuan warga untuk dibawa ke rumah sakit guna identifikasi lebih lanjut.
Hingga saat ini, identitas korban dan kronologi kejadian masih dalam proses penyelidikan oleh pihak kepolisian.